Cara Menulis Artikel Yang Berkualitas saya bahas untuk postingan pertama pada blog baru ini, mengingat akan pentingnya konten yang berkualitas sebagai faktor pendukung terpenting dalam SEO (Search Engine Optimation).
Mengapa saya bahas Cara Menulis Artikel Yang Berkualitas pada postingan pertama saya ..?? Saya posting Cara Menulis Artikel Yang Berkualitas ini karena adanya Google Panda yang telah diluncurkan oleh mesin pencari favorit kita yaitu www.google.com yang menilai pada konten (content is king). Artinya jika postingan kita memiliki konten yang berkualitas maka peluang kita untuk berada di index teratas Google sangat besar.
Lalu bagaimana Cara Menulis Artikel Yang Berkualitas itu ..?? Caranya bisa kita baca dibawah ini :
Mengapa saya bahas Cara Menulis Artikel Yang Berkualitas pada postingan pertama saya ..?? Saya posting Cara Menulis Artikel Yang Berkualitas ini karena adanya Google Panda yang telah diluncurkan oleh mesin pencari favorit kita yaitu www.google.com yang menilai pada konten (content is king). Artinya jika postingan kita memiliki konten yang berkualitas maka peluang kita untuk berada di index teratas Google sangat besar.
Lalu bagaimana Cara Menulis Artikel Yang Berkualitas itu ..?? Caranya bisa kita baca dibawah ini :
- Buatlah artikel yang unik, mengapa kita harus membuat artikel kita unik..? Agar artikel kita berbeda dengan artikel-artikel di blog-blog yang lainnya.
- Buatlah artikel yang original (asli buatan anda bukan copy paste). Ini berarti artikel yang kita buat harus dari pemahaman apa yang ada didalam pikiran kita sendiri atau kreasi kita sendiri. (be your self).
- Buatlah artikel yang telah anda lakukan (pernah anda alami). Maksudnya agar menjamin pada isi konten yang berfungsi dan bermanfaat ketika para pengunjung blog kita mempraktekan (mengimplementasikan) artikel postingan yang ada di blog kita, ini artinya kita harus melakukan riset terlebih dahulu (it must be tested and work).
- Buatlah artikel yang berguna untuk para pengunjung blog kita, misalkan berisi tentang tutorial, tips dan trick yang bisa membantu apa yang pengunjung blog kita inginkan atau pengunjung blog kita cari.
- Buatlah artikel yang bisa mudah dibaca oleh mesin pencari, misalkan dengan menempatkan tag ALT pada link atau bisa juga pada gambar, bisa juga dengan cara memformat text dengan bold atau italic pada keyword yang akan kita bidik.
- Buatlah artikel yang sederhana namun berisi, tidak semua dianjurkan untuk menulis banyak-banyak kata pada postingan artikel kita dan tidak dianjurkan pula menulis sedikit kata artinya sederhana saja tidak banyak, tidak juga sedikit namun bisa membuat pengunjung mengerti dengan artikel yang kita tulis.
- Buatlah artikel yang penulisan baik dalam pengejaan kata juga sesuai dengan tata bahasa misalkan jika dalam bahasa inggris harus sesuai Grammar.
- Buatlah artikel yang mudah dimengerti oleh pengunjung situs dengan menambahkan gambar atau screen shoot yang anda buat sendiri. jangan lupa juga memberikan caption atau judul pada gambar beserta properties-nya.
Sekianlah postingan artikel saya yang berjudul Cara Menulis Artikel Yang Berkualitas, jika anda ingin mengcopy artikel ini harap cantumkan URL atau link saya http://tutorial-bebas.blogspot.com/
terima kasih banyak infonya akan saya coba
BalasHapus